Dengan banyaknya proyek pembangunan rumah, rasanya tidak sulit untuk bisa mendapatkan hunian yang tepat saat sedang mencari rumah dijual di Tangerang. Rumah baru tersebut tentunya menawarkan berbagai kelebihan, sehingga bisa meyakinkan orang-orang untuk segera membelinya. Mereka akan lebih cepat membuat keputusan ketika menemukan rumah yang memiliki fasilitas menarik namun tersedia dalam jumlah unit yang terbatas.
Untuk menemukan hunian ideal yang sesuai dengan gambaran rumah masa depan kamu dan pasangan, kamu bisa membeli salah satu unit di Grand Harmoni 1 Tigaraksa. Perumahan satu ini menawarkan unit yang sangat terbatas, hanya 302 unit saja.